NEX Pilihan Data Center Terbaik di Indonesia

Pada dasarnya data menjadi suatu hal yang urgen untuk dikelola secara benar. Terlebih jika data tersebut merupakan data-data penting yang harus terjaga kerahasiaannya. Maka dari itu, kini telah banyak berkembang para penyedia layanan pengelola data, salah satu di antaranya yang cukup ternama adalah NEX Data Center. Startup satu ini dikenal sebagai pemilik layanan data center dengan kualitas yang tidak perlu diragukan. Hal ini dibuktikan dengan beberapa perusahaan besar yang puas dengan layanan yang mereka berikan. Lantas apa saja kelebihan yang dimiliki oleh layanan data center dari NEX ini?

nexdatacenter

4 Kelebihan NEX Data Center
Sebagaimana dikatakan sebelumnya, NEX merupakan salah satu startup yang memberikan layanan data center. Perusahaan ini sendiri telah berdiri di Indonesia dalam rentang waktu yang cukup dan tetap eksis hingga sekarang. Layanan data center dari NEX ini dikenal memiliki keunggulan dari sistem yang mereka gunakan untuk mengelola data itu sendiri. Nah, bagi Anda para pemimpin perusahaan yang sedang mencari layanan data center bagi perusahaan Anda, berikut 4 kelebihan dari NEX Data Center yang dapat Anda pelajari.

1. Memiliki Teknologi Pengelola Data Mutakhir
Kelebihan pertama dari layanan yang diberikan oleh NEX ini adalah teknologi mutakhir yang mereka gunakan untuk mengelola data itu sendiri. Di era ini, teknologi menjadi indikator tersendiri untuk menilai kualitas dari sebuah layanan. Terlebih jika hal itu terkait dengan layanan data seperti Data Center ini yang mutlak harus didukung oleh teknologi mutakhir. Dalam hal ini, NEX menerapkan teknologi-teknologi mutakhir yang akan mempermudah pengelolaan data dari setiap perusahaan yang memanfaatkan jasa mereka.

2. Berpengalaman dalam Bidang Data Center
Kelebihan berikutnya yang dimiliki NEX Data Center di Indonesia adalah pengalamannya yang sudah tidak perlu diragukan lagi. Secara harfiah semakin lama waktu dari perusahaan mampu survive, maka sudah tentunya pengalamannya semakin baik. Pengalaman yang baik itu mencerminkan pula kualitas yang dimiliki layanan tersebut. Hal ini yang menjadi kelebihan dari NEX sebagai salah satu startup layanan Data Center. 

3. Memiliki Kualitas Keamanan yang Terpercaya
Pada dasarnya keamanan menjadi aspek penting lainnya dalam menilai sebuah layanan data center. Sebab jika keamanan dari layanan tersebut berhasil dijebol, maka sudah dapat dipastikan data dari perusahaan akan bocor ke mana-mana. Terkait dengan hal ini, NEX memberikan jaminan akan keamanan dari data perusahaan yang Anda kelola. Dukungan teknologi yang mereka gunakan akan sangat membantu menjaga keamanan data tersebut. Sehingga Anda tidak perlu khawatir akan kehilangan dari data-data berharga perusahaan Anda. 

4. Memiliki Infrastruktur Colacation yang Baik
Kelebihan terakhir dari NEX Data Center berkaitan erat dengan infrastruktur colocation. Sejatinya colocation akan menjadi base dari perangkat komputerisasi yang diperlukan untuk pengoperasian data center itu sendiri. Terkait dengan hal ini, NEX menjaminkan diri mereka untuk menghadirkan colacation dengan infrastruktur terbaik. Sehingga alat komputerisasi yang di letakkan di sana akan bekerja sebagaimana mestinya. 

nexdatacenter

Itulah tadi beberapa kelebihan yang dimiliki oleh satu startup data center Indonesia ini. Jika berminat untuk menggunakan layanan dari NEX ini, maka Anda dapat segera menghubungi pihak startup data center tersebut. Demikianlah informasi seputar nexdatacenter.com ini, semoga ada manfaatnya bagi Anda. Terlebih bagi para pemimpin perusahaan yang sedang mencari layanan data center untuk mengelola data perusahaan mereka.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel